Penerapan Sistem Digital Berbasis Online Bagi UMKM Studi Kasus Kana Shibori
Kata Kunci:
MSME, Product, Infotmation Technology, Digital MarketingAbstrak
Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) berperan besar dalam menopang perekonomian national Indonesia, terbukti menyumbang sebesar 60,34% dari Produk Domestik Bruto (PDB) sebelum adanya pandemi Covid-19 di tahun 2020. Peran UMKM perlu semakin ditingkatkan apalagi di tengah terjadinya pandemi seperti sekarang. Langkah atau proses yang dilakukan terhadap pelaku UMKM diarahkan pada upaya untuk meningkatkan kualitas produk, yang pada akhirnya diharapkan dapat meningkatkan daya saing produk UMKM. Pemanfaatan teknologi informasi merupakan pilihan yang sangat tepat untuk efisiensi dan peningkatan manajemen produk secara digital, pengolahan data, dan sistem informasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kota Yogyakarta. Final output dari pemanfaatan teknologi ini dapat menunjang pelaksanaan marketing digital produk UMKM secara lebih baik dan tepat sasaran
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).